oleh

Tekan Angka Laju Penyebaran Covid, Petugas Gabungan TNI Polri Gencarkan Operasi Patuh Protkes

Surabaya – Untuk menekan angka laju penyebaran covid -19,diwilayah Tenggilis Mejoyo, aparat gabungan tiga pilar tingkat kecamatan Tenggilis mejoyo menggecarkan Operasi Yustisi Penegakan Protokol kesehatan (prokes) Covid-19.

Kegiatan operasi penegakkan disiplin protokol kesehatan terdebut berlangsung jalan depan Pasar Kendangsari Kec.Tenggilis Mejoyo, senin ( 21/12/2020)

Danramil Tenggilis Mejoyo Mayor Chb Sujarwo menuturkan, “kegiatan penegakkan disiplin prokes tersebut akan terus digencarkan untuk menekan angka penyebaran covid -19 di Tenggilis Mejoyo”. “Lima orang terjaring tidak menggunakan masker dengan tindakan Penyitaan e-KTP. Selanjutnya tiga orang diberikan tindakan Push Up karena masih dibawah umur”, jlentrehnya. (Sugeng|red)

Bagikan

Baca Juga