Surabaya – Babinsa Kelurahan Simolawang Koramil 0831/01 Simokerto. Sertu Jarwanto bersama tiga pilar, melaksanakan pengamanan dan pendampingan kegiatan Vaksinasi di wilayah, Selasa. (07/09/21)
Pendampingan serta, pengawasan protokol kesehatan yang ketat pada kegiatan vaksinasi Covid-19, agar berjalan dengan tertib, aman dan lancar.
Vaksinasi Covid-19 kali ini disiapkan dengan kuota 250 orang dosis satu, tenaga medis dari Puskesmas Simolawang, bertempat di Rusun Sumbo blok B jln Sumbo Kelurahan Simolawang Kecamatan Simomerto Surabaya.
Danramil 01/Simokerto Mayor Chb (K) Saimah berharap, bagi warga yang sudah di vaksin agar tetap menjaga pola hidup bersih dan sehat serta menerapkan protokol kesehatan di masa pandemi Covid-19 ini. (Sugeng| pen 31)